Silent Stress: Tekanan Mental Tak Terlihat yang Menggerus Otak

Silent Stress: Tekanan Mental Tak Terlihat yang Menggerus Otak

nouranoor.com – Kesadaran masyarakat di negeri ini akan kesehatan memang masih rendah, maka tak heran banyak orang yang mengalami silent stress. Sekilas mungkin isu ini biasa saja, namun silent stress yang tak tertangani dengan tepat lama-kelamaan akan sangat mempengaruhi kesehatan. Mungkin jika kita flu maka hanya akan mengganggu kesehatan fisik, namun silent stres dapat mengganggu […]

Continue Reading
Doomscrolling: Kebiasaan Kecil yang Diam-Diam Merusak Mental

Doomscrolling: Kebiasaan Kecil yang Diam-Diam Merusak Mental

nouranoor.com – Doomscrolling istilah yang saat ini sering sekali kita dengar, terutama jika kita membahas tentang dampak perkembangan media sosial saat ini. Di era digital, media sosial sudah seperti rumah pertama untuk mencari atau sekadar mengupdate informasi. Namun alih-alih sekadar ingin mencari informasi, kita malah terjebak scroll media sosial hingga berjam-jam. Terutama dengan algoritma media […]

Continue Reading
Teknik Neuroplastisitas: Bagaimana Otak Bisa Dilatih Ulang

Teknik Neuroplastisitas: Bagaimana Otak Bisa Dilatih Ulang

nouranoor.com – Pernahkah kamu bertanya-tanya bagaimana seseorang bisa bangkit kembali setelah mengalami cedera otak? atau mengapa kita mampu belajar keterampilan baru meski sudah berusia dewasa? Jawabannya terletak pada sebuah kemampuan luar biasa yang otak manusia miliki, yaitu neuroplastisitas. Neuroplastisitas merujuk pada kemampuan otak untuk beradaptasi, dan membentuk jalur saraf baru. Lebih lanjut istilah ini juga […]

Continue Reading
Apa Itu Kemampuan Kognitif

Apa Itu Kemampuan Kognitif? Ini Teori Hingga Fungsinya

nouranoor.com – Kemampuan kognitif merupakan salah satu aspek penting dalam perkembangan manusia yang berkaitan langsung dengan cara kita berpikir, memahami, mengingat, serta memecahkan masalah. Dalam setiap aktivitas sehari-sehari, kemampuan kognitif menjadi penentu bagi seseorang dalam menyerap informasi dan menggunakannya untuk beradaptasi dengan lingkungan. Lebih spesifik lagi, kognitif sangat berpengaruh mulai dari dunia pendidikan hingga pekerjaan. […]

Continue Reading
Mental Mengemis Dimulai Dari 'Meminta Angpao'

AoD: Mental Mengemis Dimulai Dari ‘Meminta Angpao’

nouranoor.com – Balik lagi nih sesi Agree or Disagree (AoD), kali ini kita akan membahas bagaimana meminta ‘angpao’ menjadi awal mula mental mengemis terbentuk sejak dini. Membagikan angpao atau THR kepada anak-anak saat hari raya sudah menjadi bagian dari tradisi masyarakat. Hari raya memang merupakan momen yang tepat dalam berbagi kebahagiaan, salah satunya dengan memberi […]

Continue Reading